KERAMAT WALI SAKTI Tuan Guru Sekumpul Bikin Melongo Seorang Pastur, Begini Kisahnya

- 23 Juli 2022, 17:05 WIB
KERAMAT WALI SAKTI Tuan Guru Sekumpul Bikin Melongo Seorang Pastur, Begini Kisahnya
KERAMAT WALI SAKTI Tuan Guru Sekumpul Bikin Melongo Seorang Pastur, Begini Kisahnya /Tangkap layar instagram/@abahgurusekumpul

PORTAL MAJALENGKA - Keramat sakti yang dimiliki Tuan Guru Sekumpul yang merupakan seorang wali Allah SWT memang sangat masyhur.

Banyak sekali santri dan masyarakat yang menyaksikan secara langsung keramat yang dimiliki Tuan Guru Sekumpul, sebagai seorang wali Allah.

Keramat Tuan Guru Sekumpul juga disaksikan para ulama dan habaib. Sehingga keramat wali yang dikenal juga dengan panggilan Abah Giru Sekumpul itu diakui semua kalangan.

Baca Juga: Keramat Wali Allah, Kisah Foto Tuan Guru Sekumpul Memakai Tongkat yang Bikin Pencuri Kabur

Semua itu tak lain karena kedekatan Tuan Guru Sekumpul dengan Allah Yang Maha Kuasa.

Kisah berikut ini adalah keramat Tuan Guru Sekumpul yang disaksikan oleh mantan pastur.

Yakni keramat air jadi bensin. Karena kondisi mobil sang pastur mogok di tengah jalan, sementara kios bensin tidak ada yang buka.

Baca Juga: WASIAT WALI QUTUB Buka Rahasia tentang Akhir Zaman, Ini yang Harus Dilakukan

Kisah ini dilansir Portal Majalengka dari kanal YouTube Penerus Para Nabi.

Pernah ada pengalaman aneh atau yang bisa disebut keramat Abah Guru Sekumpul. Rombongan pastur malam-malam baru saja pulang dari Madurejo di salah satu kecamatan di Kabupaten Banjar, Kalimatan Selatan.

Pada tengah malam sang pastir menyetir mobil membawa rombongan keluarga guru Rosyad. Sementara abah guru dan rombongan lainnya di mobil lain di belakangnya.

Baca Juga: KERAMAT WALI, Gus Miek Bertingkah Aneh saat Ziarah ke Makam Mbah Sholeh Darat

Begitu tiba di kawasan Astambul, mobil yang dikemudikan sang pastur tiba-tiba mogok. "Sadarlah saya kalau mobil sudah kehabisan bensin," kata sang pastur.

Sementara tengah malam itu sudah tidak ada lagi kios bensin yang buka. Tapi tak berapa lama tibalah mobil di belakang yang membawa Abah Guru Sekumpul.

Tuan Guru Sekumpul pu keluar mobil. "Ada apa nak," tanya Tuan Guru Sekumpul.

Baca Juga: Jadi Anak Angkat Tuan Guru Sekumpul, Inilah Amalan Nike Ardilla Semasa Hidup yang Diberikan sang Wali

"Kehabisan bensin Tuan," ujar pastur.

"Coba cari ember," perintah Tuan Guru Sekumpul.

Sang pastur pun mencoba mencari ember. Kebetulan di sisi jalan lain ada truk terparkir dan ada sopirnya.

Baca Juga: Tuan Guru Sekumpul Berguru pada Wali Sakti yang Telah Meninggal Dunia, Datuk Bagul

Saat ditanya apakah punya ember, si sopir truk mengiyakan. Sang pastur pun pinjam dan membawanya ke hadapan Tuan Guru Sekumpul.

Ember tersebut lantas diisi air. "Meski agak bingung saya turuti perintah beliau," kata pastur.

"Masih kurang," kata Abah Guru Sekumpul.

Baca Juga: Prediksi dan Head to Head Pekan Pembuka Liga 1 BRI 2022-2023, Bali United vs Persija Rasa Slavia Praha

"Tambahin lagi dua ember," ucap Tuan Guru Sekumpul lagi.

Setelah semua air dimasukkan saya diperintahkan men-starter mobil. Ajaibnya, mesin mobil hidup dan penunjuk (indikator) bensin menunjukkan tanda full.

Rombongan pun melanjutkan perjalanan. Sebelumnya, Tuan Guru Sekumpul berpesan, jika sudah sampai ke rumah buang kembali air dari tangki.

Baca Juga: KISAH KOCAK Santri Mbah Kholil Bangkalan Curi Pepaya karena Ingin Jadi Kyai Besar

Itulah kisah keramat sakti sang wali Allah, Tuan Guru Sekumpul. Kisah air jadi bensin, keramat wali sakti Tuan Guru Sekumpul.

Peristiwa itu disaksikan seorang pastur, yang membuatnya hanya bisa melongo saja menyaksikannya.

Ini menjadi ibroh atau pelajaran bagi semua. Bahasa seorang kekasih Allah memang diberikan keistimewaan oleh Allah SWT. Sholu 'ala Nabi Muhammad.***

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah