Diajak Masuk Islam oleh Anaknya, Prabu Siliwangi dengan Bijaksana Jawab Begini

- 13 Juli 2022, 17:45 WIB
Diajak Masuk Islam oleh Anaknya, Prabu Siliwangi dengan Bijaksana Jawab Begini
Diajak Masuk Islam oleh Anaknya, Prabu Siliwangi dengan Bijaksana Jawab Begini /YouTube

PORTAL MAJALENGKA - Prabu Siliwangi dikisahkan tidak menerima ajakan masuk Islam oleh anak dan cucunya.

Setelah kembali ke Pajajaran, Raden Kian Santang menemui Sang Prabu Siliwangi dan mengajak untuk memeluk Agama Islam.

Namun, Prabu Siliwangi menolaknya dan menghindari ajakan tersebut. Meski demikian Prabu Siliwangi tidak melarang dakwah anaknya.

Baca Juga: Dari Rahim Dewi Rara Santang Lahir Raja-raja Besar Nusantara dan Mesir, Sabda Prabu Siliwangi

Walaupun ditolak oleh Prabu Siliwangi, Raden Kian Santang tetap menyebarkan agama Islam di pelosok Pasundan.

Cerita Ini sangat melegenda di masyarakat, khususnya Pasundan dan sampai saat Ini melekat tidak mudah diganti.

Walau dimasyarakat beredar banyak versi yang agak berbeda.

Baca Juga: Anda Titisan Prabu Siliwangi, Sunan Gunung Jati dan Para Wali? Segera Cek Weton Berikut Ini

Singkat cerita, Kian Santang pertama menyebarkan agama Islam di Limbangan, berlanjut sampai ke Garut dan pesisir utara Pantai Jawa.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x