GOLOK CABANG Pusaka Sakti Milik Pangeran Cakrabuana dan Sunan Gunung Jati Keturunan Prabu Siliwangi

- 2 Juli 2022, 14:30 WIB
GOLOK CABANG Pusaka Sakti Milik Pangeran Cakrabuana dan Sunan Gunung Jati Keturunan Prabu Siliwangi
GOLOK CABANG Pusaka Sakti Milik Pangeran Cakrabuana dan Sunan Gunung Jati Keturunan Prabu Siliwangi /Youtube

Penggunaan senjata ini pernah dicatat seawal dalam manuskrip sulalatus salatin 1612 dan hikayat hang tuah sekitar tahun 1700

Kendati demikian, Golok Cabang pernah dijadikan model untuk warga di Desa Jemaras Kidul Kecamatan Klangenan Kabupaten Cirebon.

Golok Cabang tersebut diketahui terbuat dari batu meteorik dan hanya menjadi simbol kewibawaan saja. Hanya dipakai untuk mengeksekusi Syekh Siti Jenar.

Golok cabang sebagai pusaka sakti yang dimiliki oleh Sunan Gunung Jati dan Pangeran Cakrabuana yang merupakan keturunan Prabu Siliwangi, saat ini masih tersimpan di Keraton Kanoman dan masih dijaga oleh pihak keraton.

Disclaimer : Portal Majalengka hanya sekadar menfinformasikan bagi pembaca dari berbagai sumber.  ***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x