Pasukan Kuda Raden Arya Kemuning Putra Angkat Sunan Gunung Jati Membuat Penjajah Portugis Kocar-kacir

- 24 Mei 2022, 12:00 WIB
Pasukan Kuda Raden Arya Kemuning Putra Angkat Sunan Gunung Jati Membuat Penjajah Portugis Kocar-kacir
Pasukan Kuda Raden Arya Kemuning Putra Angkat Sunan Gunung Jati Membuat Penjajah Portugis Kocar-kacir /YouTube

Suatu ketika Raden Arya Kemuning ditugaskan oleh Sunan Gunung Jati untuk melawan musuh aliran hitam.

Aliran hitam pada saat itu memiliki kesaktian pasukan gaib dari bangsa jin yang sangat meresahkan warga.

Baca Juga: 4 Bukti Nyata Prabu Siliwangi Memeluk Agama Islam Teradapat Pada Naakah Syekh Quro dan Kitab Swasit

Raden Arya Kemuning yang sudah dibekali gurunya ketika ia masih kecil dengan berbagai ilmu kesaktian yang luar biasa.

Dengan kesaktian Raden Arya Kemuning dan bantuan dari beberapa ksatria yang mendapatkan tugas yang sama.

Akhirnya musuh dari aliran hitam yang sangat sakti tersebut bisa diatasi Arya kemuning.

Dalam pergerakan Kesultanan Cirebon pada puncaknya harus berhadapan dengan Sunda Kelapa.

Bukan hanya Sunda Kelapa saja tetapi Kesultanan Cirebon harus melawan penjajahan yang dilakukan oleh Portugis.

Pertempuran pun terjadi antara Kesultanan Cirebon yang dibantu pasukan Demak yang dipimpin oleh Fatahillah

Dari Kuningan Raden Arya kemuning datang bersama panglima perang Kuningan yang bernama Adipati Ewangga

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Youtube Bujang Gotri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah