Pengertian Iktikaf Beserta Syarat Rukun dan Hal yang Membatalkannya

- 11 Desember 2021, 11:45 WIB
Ilustrasi masjid. Ada amalan yang bisa menandingi itikaf 1 bulan penuh di masjid Nabawi.
Ilustrasi masjid. Ada amalan yang bisa menandingi itikaf 1 bulan penuh di masjid Nabawi. /Unsplash.com/mostafa meraji

1. Niat
Kalau mengerjakan niat iktikaf yang dinadzarkan, maka wajib berniat fardhu agar berbeda dengan yang sunnah

2. Berhenti dalam masjid, sekurang-kurangnya sekedar dinamakan berhenti.

3. Orang yang beriktikaf

Baca Juga: Beckham dan Jupe Beri Pernyataan Sama Atas Kekalahan Persib Bandung vs Persebaya Surabaya

Dalam hal ini syarat orang yang beriktikaf yaitu:

a. Orang Islam
b. Berakal
c. Suci dari hadats besar

Dan berikut ini adalah hal-hal yang dapat membatalkan iktikaf, antara lain:

1. Bersetubuh

Allah SWT berfirman dalam Q.S. Al-baqoroh: 187)

"(tetapi) janganlah kamu campuri mereka (istri kamu) itu, sedangkan kamu beriktikaf dalam masjid"

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah