7 Langkah Mengganti Oli Mesin Motor, Mudah! Pemilik Bisa Lakukan Sendiri

- 20 Juni 2024, 07:00 WIB
Ganti Oli Mesin Motor, Panduan Frekuensi Penggantian untuk Pemeliharaan Optimal, Berdasarkan Jarak Tempuh
Ganti Oli Mesin Motor, Panduan Frekuensi Penggantian untuk Pemeliharaan Optimal, Berdasarkan Jarak Tempuh /freepik.com


PORTAL MAJALENGKA - Salah satu langkah perawatan penting dalam menjaga kinerja dan umur mesin motor agar tetap optimal adalah dengan melakukan pergantian oli mesin secara rutin.

Mengganti oli mesin ini cukup mudah dan bisa dilakukan oleh pemilik sepeda motor itu sendiri, tanpa harus membawanya ke bengkel sehingga perlu mengeluarkan biaya lebih.

Bagi yang masih kesulitan untuk mengganti oli mesin motor, bisa simak penjelasan di bawah nanti. Proses ini sangat penting dan jangan sampai diabaikan karena erat kaitannya dengan kesehatan mesin motor.

Baca Juga: Tegas! Presiden Pastikan Bansos untuk Korban Judi Online Tidak Ada

7 Langkah Mengganti Oli Mesin Motor

Mengganti oli mesin motor pada dasarnya bukan pekerjaan sulit. Pemilik dapat melakukannya sendiri yakni cukup dengan melakukan 7 langkah ini.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut 7 langkah yang perlu dilakukan pada saat proses mengganti oli mesin motor, di antaranya adalah:

1. Menyiapkan Alat dan Bahan yang Diperlukan 

Persiapan alat dan bahan yang diperlukan adalah langkah penting sebelum memulai proses penggantian oli mesin motor.

Baca Juga: INILAH 4 Smartphone Mid-Range dengan Kamera Terbaik saat Ini dan Terjangkau untuk Dipilih

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah