INILAH Kedudukan Sunan Gunung Jati di Jajaran Walisongo

- 19 Agustus 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi Sunan Gunung Jati, salah satu Walisongo.
Ilustrasi Sunan Gunung Jati, salah satu Walisongo. /Tangkap layar YouTube.com/Delta Buana

PORTAL MAJALENGKA - Sunan Gunung Jati atau Syekh Syarif Hidayatullah merupakan salah satu anggota Walisongo yang menyebarkan ajaran Islam di Cirebon.

Layaknya seorang Walisongo lainnya, Sunan Gunung Jati selain dalam soal pengetahuan agama Islam, beliau juga dibekali sejumlah keramat.

Walisongo sendiri merupakan sebutan untuk 9 tokoh yang dianggap memiliki pengaruh penting dalam mensyiarkan agama Islam di tanah Jawa.

Baca Juga: Kisah Nyata Jiarahi Makam Gus Dur Seoarang Pria Baru Miliki Keturunan Setelah 17 Tahun Menikah

Walisongo terdiri dari Syekh Maulana Malik Ibrahim, Sunan Ampel, Sunan Giri, Sunan Gunung Jati, Sunan Bonang, Sunan Drajat, Sunan Kalijaga, Sunan Kudus, dan Sunan Muria.

Sementara itu, kedudukan Sunan Gunung Jati di kalangan Walisongo sebagai wali qutub atau pemimpin para wali yang juga diakui di kalangan masyarakat Jawa.

Sebutan wali biasanya dialamatkan kepada orang yang memiliki keistimewaan luar biasa dari Allah, sehingga tidak semua orang mendapatkan julukan tersebut.

Baca Juga: Kisah Abu Nawas Pukuli Prajurit Istana untuk Membagi Hadiah Pemberian Raja Harun Al-Rasyid

Kata wali sendiri berasal dari bahasa Arab yang memiliki arti penolong, wakil, pemimpin, atau penanggung jawab.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube wisata religi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x