Bukan David Da Silva yang Harus Diwaspadai Persija Saat Lawan Persib, Melainkan Marc Klok, Ini Penyebabnya

- 28 Februari 2022, 07:00 WIB
Marc Klok jadi salah satu pemain Persib yang harus diwaspadai oleh Persija Jakarta
Marc Klok jadi salah satu pemain Persib yang harus diwaspadai oleh Persija Jakarta /Instagram/@persib

Sosok David da Silva striker Persib belakangan ini mulai menunjukan taringnya, dengan gol gol yang dia buat dalam 3 laga terakhirnya.

David da Silva sudah mencetak tiga gol dari sembilan kali penampilannya bersama PERSIB di Liga 1 2021/2022. Da Silva baru bergabung di putaran kedua musim ini.

Baca Juga: GRATIS LINK NONTON Film Series My Nerd Girl Terbaru Episode 1, 2 dan 3: Gadis Cupu Penuh Misteri

David da Silva menjalani debut untuk PERSIB saat berhadapan dengan Persita Tangerang.

Laga Persib vs Persita Tangerang saat itu berlangsung di Stadion I Gusti Ngurah Rai Denpasar, pada hari Jumat, 7 Januari 2022. Di laga itu, ia tampil penuh namun belum mampu menyumbangkan gol.

Raihan Tiga gol Da Silva dijaringkan ke gawang PSS Sleman pada 11 Februari 2022, PSM Makassar (22 Februari 2022) dan terakhir Persela Lamongan (25 Februari 2022).

Baca Juga: Penonton MotoGP 2022 di Sirkuit Mandalika Dipangkas, Antisipasi Lonjakan Kasus Covid-19

Khusus gol ke gawang PSM yang dicetak pada detik ke-12, David da Silva menasbihkan diri sebagai pencetak gol tercepat PERSIB mematahkan rekor 25 detik milik Hilton Moreira ke gawang Persela Lamongan, pada laga pembuka ISL 2008/2009, 13 Juli 2008 silam.

Namun bukan hanya David da Silva yang perlu diwaspadai Persija pada laga kontra Persib nanti.

Persija harus berhati-hati agar tidak melakukan pelanggaran didekat kotak penalti.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah