Cabang Angkat Besi Putri Raih Medali Pertama Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020

- 24 Juli 2021, 17:36 WIB
Update Olimpiade Tokyo 2020: Windy Cantikah Pahlawan Indonesia Raih Medali Pertama Lewat Cabor Angkat Besi.
Update Olimpiade Tokyo 2020: Windy Cantikah Pahlawan Indonesia Raih Medali Pertama Lewat Cabor Angkat Besi. /REUTERS/Edgard Garrido/

Berikutnya Belgia, India, Belanda, Taiwan, dan Serbia masing-masing meraih 1 perak.

Selanjutnya Indonesia, Meksiko, Slovenia dan Swiss masing-masing 1 perunggu.

Baca Juga: Indonesia Gigit Jari, Brisbane Tuan Rumah Olimpiade 2032

Untuk diketahui gelaran akbar olahraga empat tahunan itu akan berakhir 8 Agustus 2021. Sedianya Olimoiade Tokyo digelar pada 2020.

Namun karena kendala pandemi Covid-19, Olimipiade Tokyo 2020 ditunda dan baru dilaksanakan tahun ini.

Indonesia mewakilkan 28 atlet di Olimpiade Tokyo 2020. Dari 28 atlet tersebut terbagi dalam 8 cabang olahraga (cabor).

Baca Juga: Diperkuat Enam Alumni Euro 2020, Spanyol Favorit Emas Sepak Bola Olimpiade Tokyo

Cabor yang diikutsertakan dalam Olimoiade Tokyo 2020 yakni angkat besi, bulutangkis, dayung, renang, menembak, panahan, atletik, dan selancar.***

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Twitter @Jokowi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah