BLK Maritim di Makasar Mulai Dibangun, Kemnaker Gandeng Australia dalam Pembiayaan

- 24 November 2021, 20:56 WIB
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah menyebut upah minimum di Indonesia terlalu tinggi
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziah menyebut upah minimum di Indonesia terlalu tinggi /Indonesia.go.id

Harapannya dengan proyek BLK Maritim ini, dapat dapat membuat kontribusi besar yang tidak hanya bermanfaat untuk masyarakat di sekitar BLK Makassar tapi juga seluruh Indonesia.

Serta berharap di tahun 2022 projek BLK Maritim dapat terselesaikan, dan terjalinnya kerjasama antara Indonesia dan Australia yang terkhusus dalam pelatihan kejuruan, serta memberikan manfaat yang besar dari kedua belah negara. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x