Natuna Jelas Milik Indonesia Bukan China Maupun Malaysia, Ini Faktanya

- 6 November 2021, 13:15 WIB
Lokasi Laut Natuna Utara. Ribuan kapal milik China dan Vietnam yang masuk perairan Natuna Utara di dekat Laut China Selatan, tidak terdeteksi radar.
Lokasi Laut Natuna Utara. Ribuan kapal milik China dan Vietnam yang masuk perairan Natuna Utara di dekat Laut China Selatan, tidak terdeteksi radar. //Reuters/Beawiharta/

Daerah penangkapan ikan nelayan di perairan Natuna oleh nelayan tradisional dan nelayan besar berada diseitar area perairan. Lokasi penangkapan itu diantaranya adalah sekitar Pulau Bunguran, Natuna Besar, Pesisir Pulau Natuna, Midai, Pulau Serasan, Tambelan, dan Laut Cina Selatan. Lokasi penangkapan kapal besar umumnya adalah yang berada di luar lokasi 4 mill laut yang beradap di wilayah laut Natuna, Laut Cina Selatan. ***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Berbagai sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah