Calon Imigran Indonesia Nasibnya Tak Menentu, Geruduk Kemnaker

- 19 Oktober 2021, 07:00 WIB
Foto Ilustrasi demo kemenaker
Foto Ilustrasi demo kemenaker /aini/pixabay/L. Pham

Terliminari itu adalah pendidikan di mana mereka sudah mendapatkan visa kerja. Sehingga mereka seharusnya sudah bekerja.

"Tapi sampai detik ini, sampai hari ini belum mendapatkan haknya untuk terbang ke Korea," lanjutnya.

Baca Juga: Ini 3 Provinsi dengan Capaian Vaksinasi Covid-19 Terendah, Bagaimana Jabar?

Para pengunjuk rasa pun membubarkan diri dengan tertib setelah aspirasinya diterima dan akan ditindaklanjuti oleh Kemnaker nantinya.

Unjuk rasa yang dilakukan pada hari Senin 18 Oktober 2021 diunggah oleh akun Facebook @Klize Ibnuyazidy yang menandai 73 teman facebooknya.

Dalam unggahannya salah satu pemilik LPK Halaman ini menuliskan:

Baca Juga: Bendera Merah Putih Tak Berkibar saat Kemenangan Tim Thomas, Ada Apa dengan Menpora, KONI dan KOI?

"Alhamdulillaah Acara berjalan dengan lancar dan tidak ada halangan apapun. Terimakasih kepada Pelbakori yang telah mempasilitasi kita semua sehingga acara berjalan tertib" tulisnya di beranda Facebook Halaman Majalengka.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x