Larangan Mudik Lebaran dan Tempat Wisata Dibuka, Dedi Mulyadi: Aneh Jika Boleh Keluar Daerah

- 3 Mei 2021, 05:52 WIB
Potret Wakil Ketua Komisi IV DPR Dedi Mulyadi.
Potret Wakil Ketua Komisi IV DPR Dedi Mulyadi. /Foto: Instagram.com/@dedimulyadi71/

PORTAL MAJALENGKA - Larangan mudik Lebaran dan dibukanya tempat wisata mendapat sorotan Anggota DPR RI Dedi Mulyadi.

Larangan mudik lebaran dan dibukanya tempat wisata pada musim libur Lebaran tahun 2021 harus diterapkan secara holistik.

Menurut Dedi Mulyadi, kebijakan larangan mudik dikeluarkan pemerintah sebagai upaya menghindari penyebaran COVID-19 besar-besaran.

Baca Juga: Pemuda Kaputren Peringati Hardiknas dengan Santunan

Namun, Dedi Mulyadi menyoroti kebijakan larangan mudik dengan dibukanya tempat wisata selama libur Lebaran.

“Dua kebijakan itu harus diterapkan secara holistik,“ kata Dedi dilansir dari Antara.

Dia menyebutkan, kalau penyebaran COVID-19 tidak hanya terjadi dari orang lain, namun dari anggota keluarga.

Baca Juga: Juventus Berhasil Menang Lewat 2 Gol Cristiano Ronaldo, Kini Posisi 3 Klasemen

Atas hal itulah, Pemerintah mengeluarkan kebijakan larangan mudik pada Lebaran tahun ini.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x