Ini 6 Alasan Kenapa Majalengka Dijuluki Kota Angin

- 19 Desember 2022, 08:30 WIB
Majalengka yang dijuluki kota angin menyimpan banyak destinasi wisata alam dengan pemandangan sangat Instagramable. / Instagram/@situcipanten_mjlk
Majalengka yang dijuluki kota angin menyimpan banyak destinasi wisata alam dengan pemandangan sangat Instagramable. / Instagram/@situcipanten_mjlk /

Baca Juga: RESMI DIBUKA Pendaftaran Panitia Pemungutan Suara PPS oleh KPU Kabupaten Majalengka via SIAKBA

2. Istilah Kota Angin Sejak 1980

Menurut penuturan Mang Naro, pegiat Grup Madjalengka Baheula (Grumala) sebutan “Kota Angin” bagi Majalengka mungkin sekitar tahun 1980-an sebab belum pernah menemukan berita arsip tertulis Belanda yang menyebutkan atau menerangkan soal cuaca di Majalengka.

Angin kencang dan kering yang hampir terjadi setiap hari di Majalengka oleh para pendatang atau perantau pasti membuat kaget, aneh ada angin begitu besar, nah mungkin yang menyebut Majalengka “Kota Angin” itu para pendatang atau tamu.

Naro mengungkapkan sebelum tahun 1980 belum banyak yang nulis tentang angin Majalengka. Warga Majalengka malah menyebut 'Angin berjenis Kelamin Laki-laki' yang suka merusak bibir.

Baca Juga: Messi Kalah GACOR dari Mbappe, Cetak Hattrcik di Final Piala Dunia 2022 dan Berhak atas Sepatu Emas

Naro memaparkan dalam pelajaran sejarah atau geografi di sekolah sering disebut Bogor Kota Hujan, Bandung Kota Kembang, Surabaya Kota Pahlawan, Garut Kota Dodol.

Nah saat itu Majalengka belum banyak ditulis kota apa ? Malah lebih dikenal sebagai Kota Kecap atau Kota Kuli Bangunan.

Baru saat 1980an dan 1990an ramai disebut sebagai Kota Angin oleh para pendatang dan ramai ditulis oleh media massa.

Baca Juga: Argentina Menang Dramatis Atas Prancis di Final Piala Dunia 2022 Qatar

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah