INTIP Transportasi Perahu Hubungkan 2 Kecamatan di Majalengka, Membelah Sungai Cimanuk yang Besar

- 18 Desember 2022, 19:48 WIB
INTIP Transportasi Perahu Hubungkan 2 Kecamatan di Majalengka, Membelah Sungai Cimanuk yang Besar
INTIP Transportasi Perahu Hubungkan 2 Kecamatan di Majalengka, Membelah Sungai Cimanuk yang Besar /Kabar Cirebon/Tati Purnawati/

Menurut mereka, lebih nyaman naik perahu apalagi saat musim penghujan. Walaupun sungai pasang, keduanya tetap memilih naik perahu ketimbang memutar jalan darat.

Menurut Ki Bagus Nana Waskana, warga lainnya, jasa penyeberangan perahu sudah ada sejak puluhan tahun lalu.

Di Jatitujuh, banyak warga yang menyediakan perahu penyeberangan di Sungai Cimanuk karena tidak ada jembatan permanen ataupun jembatan gantung, entah apa alasannya.

Padahal menurutnya, cukup banyak warga yang membutuhkan akses jembatan. Warga Desa Sumber Kulon dan Wetan, Pangkalanpari, bahkan perbatasan Indramayu ketika akan bepergian ke Ligung, Jatiwangi, atau Cirebon selalu memanfaatkan jasa perahu.

“Kalau harus mutar, ya jauh apalagi malam hari melintasi toangan, ke sini kan deket. Malam hari perahu jalan,” katanya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x