Fakta-fakta Tentang Malam Lailatul Qadar yang Luar Biasa, Penting untuk Diketahui

- 2 April 2023, 09:00 WIB
Ilustrasi Lailatul Qodar
Ilustrasi Lailatul Qodar /Pixabay

اللَّـهُـمَّ إنَّكَ عَفُوٌّ تُـحِبُّ العَفْوَ فَاعْفُ عَنِّي

Allaahumma innaka 'afuwwun tuhibbul 'afwa fa'fu 'annii

"Ya Allah, sesungguhnya Engkau Zat yang Maha Pemaaf dan Pemurah, maka maafkanlah aku."

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah Wilayah Majalengka, Indramayu dan Kuningan Hari Ke-11 Ramadhan 1444 H, Raih Lailatul Qadar

Ummul mukmin, Aisyah rah menyebut bahwa Rasulullah sering membaca doa lailatul qadar sebagaimana diatas.

Doa lailatul qadar ini berisi pujian kepada Allah SWTdan juga permohonan ampun atau taubat kepada Allah SWT.

8. Malam yang bertabur kebaikan yang berlipat-lipat

Banyak diriwayatkan bahwa Rasulullah SAW senantiasa melakukan itikaf di masjid pada 10 malam terakhir Ramadan.

Baca Juga: Pastikan Juara, PSM Makassar Tantang Bali United Memperebutkan Jatah Piala Liga Champions Asia

Prof Quraish Shihab menegaskan bahwa seorang muslim wajib untuk mengimani malam lailatul qadar berdasarkan pernyataan Al-Qur’an, bahwa “Ada suatu malam yang bernama Lailatul Qadar” (baca QS Al-Qadr: 1).

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x