KONTAK BATIN Gus Dur dan Habib Luthfi bin Yahya, Kisah Wali Sakti

- 10 Agustus 2022, 09:42 WIB
KONTAK BATIN Gus Dur dan Habib Luthfi bin Yahya, Kisah Wali Sakti
KONTAK BATIN Gus Dur dan Habib Luthfi bin Yahya, Kisah Wali Sakti /YouTube Para Pecinta Wali

Andi Najmi segera mencium tangan Gus Dur begitu bertemu sambil memperkenalkan diri.

“Saya dari PMII Jakarta Gus, tapi asli Brebes sini,” kata Andi Najmi. 

Baca Juga: Nasihat Dahsyat Habib Luthfi Bin Yahya yang Bisa Bikin Teteskan Air Mata

Tanpa diduga, Gus Dur pun kemudian memberi pesan kepada Andi Najmi.

“Oh ya, nanti rencananya Habib Luthfi Pekalongan juga mau datang. Sekarang ada di Jatibarang. Tempatnya Syekh Muhammad. Tolong dijemput di sana ya. Bilangin, yang nyuruh Gus Dur,” ujar Gus Dur.

“Ya Gus, siap!” kata Andi Najmi.

Berbagai pertanyaan pun muncul dalam pikiran Andi Najmi, bagaimana bisa Gus Dur tahu kalau Habib Luthfi bin Yahya ada di Jatibarang.

Padahal, waktu itu belum ada HP untuk mengetahui posisi seseorang. Tapi karena ini perintah Ketua Umum PBNU, tentu saja ia hanya bisa bilang.

Segera saja, ia berangkat bersama sopir yang telah disediakan panitia, menempuh perjalanan sekitar 2,5 jam.

Mereka langsung menuju rumah Syekh Muhammad.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x