JEJAK PRABU SILIWANGI di Curug Sawer Majalengka, Dikepung Segerombolan Macan Putih

- 13 Juli 2022, 22:21 WIB
JEJAK PRABU SILIWANGI di Curug Sawer Majalengka, Dikepung Segerombolan Macan Putih
JEJAK PRABU SILIWANGI di Curug Sawer Majalengka, Dikepung Segerombolan Macan Putih /YouTube

Namun, bagaimana ceritanya Prabu Siliwangi sampai memiliki pasukan ghaib macan putih?

Baca Juga: Diajak Masuk Islam oleh Anaknya, Prabu Siliwangi dengan Bijaksana Jawab Begini

Dikisahkan, suatu hari Prabu Siliwangi singgah ke Curug Sawer yang terletak di Kabupaten Majalengka.

Namun di perjalanan, Prabu Siliwangi dikepung segerombolan macan putih atau maung bodas.

Dalam pertarungan, Prabu Siliwangi dengan sangat mudah mengalahkan segerombolan macan putih tersebut.

Sampai akhirnya Prabu Siliwangi yang Sakti mandraguna juga bisa mengalahkan pemimpinnya.

Akhirnya, macan putih atau maung bodas menyatakan takluk kepada Prabu Siliwangi.

Setelah itu, pemimpinnya berjanji dengan para pasukannya akan mendampingi Prabu Siliwangi ke mana pun pergi.

Dirasa telah banyak membantu kejayaan Pajajaran, Prabu Siliwangi kemudian mengukirkan kepala harimau di gagang pusaka kujang miliknya.

Tidak sampai di situ, Prabu Siliwangi menyuruh maung bodas ‘bersemayam’ di dalam gagang kujang itu.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x