INILAH SOSOK PRABU SILIWANGI dan Amanah Kakeknya untuk Meneruskan Kerajaan Pakuan Padjajaran (1)

- 5 April 2022, 18:56 WIB
Ilustrasi. Weton sakti titisan Prabu Siliwangi
Ilustrasi. Weton sakti titisan Prabu Siliwangi / Tangkap layar Youtube Keramat Wali/

PORTAL MAJALENGKA - Kisah Prabu Siliwangi sangat dikenal dalam sejarah Sunda sebagai Raja Pajajaran.

Salah satu naskah kuno yang menjelaskan tentang perjalanan Prabu Siliwangi adalah kitab Suwasit.

Kitab Suwasit yang menceritakan Prabu Siliwangi ditulis menggunakan bahasa Sunda kuno di dalam selembar kulit macan putih yang ditemukan di Desa Pajajar, Rajagaluh, Majalengka, Jawa Barat.

Baca Juga: Kisah Cinta Romantis Raden Kamandaka Putra Prabu Siliwangi Kakek Dari Sunan Gunung Jati

Setelah Prabu Siliwangi resmi dinobatkan menjadi raja, ia langsung menunaikan amanat dari kakeknya yaitu Wastu Kancana.

Hal itu disampaikan melalui ayahnya, Ningrat Kancana. Ketika ia masih menjadi mangkubumi di Kawali.

Isi pesan ini bisa ditemukan pada salah satu prasasti peninggalan Sri Baduga di Kebantenan.

Baca Juga: INILAH KISAH PRABU SILIWANGI dan Cucunya Sunan Gunung Jati Membangun Peradaban Cirebon

Isinya sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Husain Ali

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x