Prabu Siliwangi Murka, Kutuk Prajurit Jadi Ikan Dewa, Cerita Rakyat Tentang Kakek Sunan Gunung Jati

- 4 April 2022, 09:00 WIB
  Ilustrasi Prabu Siliwangi raja Kerajaan Pajajaran
Ilustrasi Prabu Siliwangi raja Kerajaan Pajajaran / Screenshot Youtube Keramat Wali/

PORTAL MAJALENGKA - Kakek Sunan Gunung Jati yaitu Prabu Siliwangi dikenal dengan Raja yang sakti mandraguna.

Menjadi Raja Pajajaran yang sangat disegani rakyatnya Prabu Siliwangi atau kakek dari Sunan Gunung Jati ini menjadi raja yang sangat adil dan bijaksana.

Petilasan Prabu Siliwangi hingga kini diyakini terdapat dimana-mana, Kakek Sunan Gunung Jati dikenal juga sangat senang mengembara.

Baca Juga: DIDUGA KASUS SUBANG AKIBAT Berebut Yayasan dan Uang Ratusan Juta, Begini Tanggapan Para Saksi

Dari sekian banyak petilasan yang ada di Jawa Barat, salah satunya terdapat di Kota Kuningan.

Tepatnya yaitu di Desa Manis Kidul, Kuningan.

Di daerah ini terdapat sebuah kolam yang saat ini dikenal dengan kolam pemandian Cibulan, dan saat ini menjadi salah satu objek wisata di Kuningan.

Memiliki kisah mistis yang menjadi legenda bagi masyarakat Kuningan yang diyakini warganya bahwa ikan yang ada di kolam itu adalah ikan Dewa.

Baca Juga: Air Wudhu Tertelan Bisa Membatalkan Puasa? Simak Penjelasan Buya Yahya

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Youtube Sobat Wisata


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x