Manfaat Jus Melon untuk Kesehatan dan Kecantikan

- 23 Mei 2024, 10:00 WIB
jus melon memiliki banyak manfaat yang jarang di ketahui terutama dalam hal kecantikan
jus melon memiliki banyak manfaat yang jarang di ketahui terutama dalam hal kecantikan /freepak@jcomp /

PORTAL MAJALENGKA - Manfaat buah melon untuk kesehatan memang sudah diketahui banyak orang, buah melon juga memiliki manfaat untuk kecantikan.

Buah melon merupakan salah satu buah yang disukai banyak orang, karena rasanya yang manis dan menyegarkan.

Selain rasanya yang lezat dan menyegarkan, buah melon juga memiliki banyak manfaat kesehatan dan kecantikan.

Baca Juga: Pemilik Motor Bisa Lakukan Sendiri, Ini Cara Setel Ulang Rantai yang Benar

Berikut ini manfaat buah melon untuk kesehatan dan kecantikan yang dapat kamu ketahui.

1. Menjadikan kulit awet muda

Kandungan vitamin K dan vitamin E pada buah melon sangat bermanfaat untuk menjaga kesehatan kulit dan mampu mencerahkan bersinar.

Kandungan mineral dalam buah melon ini juga dapat menghidrasi kulit dari dalam. Selain itu, kandungan nutrisi seperti vitamin B, kolin, dan betain bermanfaat untuk membuat kulit tetap segar dan terlihat awet muda.

Kandungan vitamin C dalam satu gelas jus melon juga dapat mendorong regenerasi kulit dan pembentukan kolagen serta jaringan ikat yang menjadikan kulit awet muda.

Baca Juga: Polda Jabar Tangkap Pegi Alias Perong, Satu DPO Kasus Penghilangan Nyawa Vina-Eky di Cirebon

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube Sehat Secara Alami


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah