Mengenal Dua Puluh Ajaran Militer yang Diwariskan Prabu Siliwangi Penguasa Pajajaran Bagian IV

- 27 November 2023, 08:00 WIB
Prabu Siliwangi dalam sejarahnya merupakan sosok raja Pajajaran yang adil, bijaksana, dan sakti
Prabu Siliwangi dalam sejarahnya merupakan sosok raja Pajajaran yang adil, bijaksana, dan sakti /wilipedia.org/

Baca Juga: Bomber Haus Gol Persib Bandung David Da Silva, Pede Bisa Menangi Laga Melawan Dewa United

4. PAKEPRAJURIT

Strategi perang pakeprajurit adalah mengutus prajurit pilihan untuk ditugaskan berunding dalam mencapai perdamaian.

Bila strategi ini telah dititahkan oleh Prabu Siliwangi, maka raja ingin menempuh penyelesaian masalah dengan cara damai.

Meskipun komandan pasukan ingin berperang, bila titah ini telah diturunkan, maka prajurit tidak bisa berbuat apa-apa.

Baca Juga: Jokowi Teken Pemberhentian Firli Bahuri, Tetapkan Nawawi Pomolango Jadi Ketua KPK Sementara

5. TAPAKSAWETRIK

Pasukan dilatih dengan cara-cara berperang di air, menggunakan senjata di air, dan mengelabui musuh dengan memanfaatkan jalur air.

Strategi perang ini lebih dikenal dengan nama strategi perang Sunda karena kesemuanya berhubungan dengan air, baik penyusupan, mendekati musuh, sampai menghabisi musuh.

Itulah sekilas tentang ajaran kemiliteran yang diwariskan Prabu Siliwangi sebagai penguasa Pajajaran bagian IV.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Buku Kapita Selektra Siliwangi dan Pendidikan Belanagara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x