Fitur Terbaru dari Instagram: Threads, Begini Cara Membuat dan Menggunakannya

- 6 Juli 2023, 22:57 WIB
Fitur Terbaru dari Instagram: Threads, Begini Cara Membuat dan Menggunakannya
Fitur Terbaru dari Instagram: Threads, Begini Cara Membuat dan Menggunakannya /twitter @tanyarlfes/

Baca Juga: 100 Teka Teki MPLS Beserta Jawabannya, Dijamin Banyak yang Belum Tau dan Susah Ditebak

1. Unduh aplikasi Threads di Play Store

2. Buka Aplikasi Threads Instagram

3. Masuk ke akun Instagram

4. Lengkapi Bio, link atau klik "Import from instagram," kalau tidak ingin ada informasi tersebut, pengguna dapat klik "Skip" di pojok kanan atas.

5. Jika muncul informasi profil klik "Next"

6. Pilih "Public profile" untuk akun publik atau pilih Private Profile untuk akun privasi

7. Pilih akun dari pengguna Instagram yang ingin diikuti

8. Klik "Next" di pojok kanan atas

9. Kemudian klik "Join Threads".

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah