Untuk Mencampur Ikan Mas Koki, INGAT! Jangan Lakukan Hal Ini

- 14 Maret 2023, 19:34 WIB
Untuk mencampur Ikan Mas Koki ada hal yang tidak boleh dilakukan.
Untuk mencampur Ikan Mas Koki ada hal yang tidak boleh dilakukan. /Freepik.com/victor217

Meski ikan sapu-sapu bisa dimanfaatkan untuk pembersihan kotoran dalam akuarium. Namun sewaktu-waktu ikan ini  bisa berbuat jahil.

Mereka dapat menyerang ikan mas.koki di malam hari untuk mendapat lendir yang menempel di tubuh ikan mas koki.

Biasanya ikan sapu-sapu akan berani menyerang ketika merasa mereka sudah besar. Karena itu kalau memang mau menggunakan jasa ikan ini sebaiknya bisa dengan ikan size kecil.

Keempat aquaris harus bisa memperhatikan jumlah populasi ikan dalam akuarium. Ukuran akuarium dengan populasi ikan mas koki yang ada didalam Aquarium harus seimbang,  ikan mas koki tetap bebas melakukan pergerakan.

Kondisi akuarium dengan populasi padat akan menghambat pertumbuhan ikan. Disamping juga riskan dengan kematian.

Baca Juga: Bikin Pakan Racikan untuk Burayak Ikan Mas Koki Mutiara, Hasil Super Joss, Pas buat Grooming

Dengan banyaknya populasi ikan mas koki dalam akuarium dipastikan tingkat amoniak dalam akuarium cepat meningkat.

Selain karena jumlah dan frekuensi pakan yang banyak. Limbah kotoran dari ikan mas koki sendiri juga banyak.

Hal ini sangat berisiko apalagi kalau tidak ditunjang dengan sistem filterisasi yang benar, maka besar kemungkinan dapat mengalami kematian masal. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x