Cara Tepat Perawatan Baby Channa Pulchra, Persiapkan Bahan Progresan yang Benar

- 22 September 2022, 14:43 WIB
Cara Tepat Perawatan Baby Channa Pulchra, Persiapkan Bahan Progresan yang Benar
Cara Tepat Perawatan Baby Channa Pulchra, Persiapkan Bahan Progresan yang Benar /Foto Shopee

Pakan di usia baby bagusnya pakan-pakan alami. Pakan alami ini bisa berupa organisme kecil seperti cacing sutra, telur semut, ulat kandang ataupun udang yang dipotong-potong kecil.

Adapun demikian pemberian pakan alami juga bisa divariasikan dengan pakan buatan seperti pelet premium blue atau bisa di mix dengan sedikit varian red.

Untuk jadwal pemberian pakan di usia baby ini dalam sehari dua kali. Pagi bisa pelet sementara sore atau malam pakan cacing ataupun lainnya. Kalaupun jenis pakan dalam jadwal tersebut dibalik juga tidak masalah.

Bagi keeper yang pengen kejar size channa, sebaiknya porsi pakan jangan dipush berlebihan, tetap harus dikendalikan. Atur porsi ideal agar tubuh channa terbentuk secara proporsional.

Demikian paparan sekilas mengenai cara perawatan baby channa pulchra, tujuan presiapkan bahan progresan yang benar,semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x