6 Pemenang Pilwu Serentak 2023 Kabupaten Cirebon Wilayah Kecamatan Ciwaringin, Gempol dan Susukan

- 4 November 2023, 13:15 WIB
6 Pemenang Pilwu Serentak 2023 Kabupaten Cirebon Wilayah Kecamatan Ciwaringin, Gempol dan Susukan./Foto Ilustrasi
6 Pemenang Pilwu Serentak 2023 Kabupaten Cirebon Wilayah Kecamatan Ciwaringin, Gempol dan Susukan./Foto Ilustrasi /Subadi/Portal Majalengka

PORTAL MAJALENGKA - Sebanyak 40 kecamatan di Kabupaten Cirebon yang pada 22 Oktober lalu ikut menggelar Pilwu Serentak 2023 termasuk di antaranya adalah Kecamatan Ciwaringin, Gempol dan Susukan. Dari tiga kecamatan diperoleh 6 kuwu terpilih yang menjadi pemenang di enam desa di wilayah tiga kecamatan tersebut.

Masing-masing kecamatan melibatkan dua desa yang ikut menggelar kegiatan Pilwu Serentak 2023 kemarin. Di Kecamatan Ciwaringin ada Desa Galagamba dan Gintung Kidul. Sementara di Kecamatan Gempol diikuti Desa Cupang dan Cikeusal.

Adapun dua desa lainnya yang juga turut menghelat Pilkades Serentak 2023 kemarin ada di wilayah Kecamatan Susukan yakni Desa Ujunggebang dan Jatianom.

Baca Juga: Harga Smartphone Samsung Galaxy A04s Turun Lebih Murah, Spesifikasi Tetap Terjaga Seperti Sebelumnya

Untuk lebih jelasnya berikut informasi lengkap para pemenang Pilkades Pilwu Serentak 2023 Kabupaten Cirebon di 3 wilayah kecamatan yang telah disebutkan.

I. Kecamatan Ciwaringin

Dua desa di Kecamatan Ciwaringin yang turut menghelat Pilwu Serentak 2023 kemarin diikuti oleh 8 calon kuwu yang bersaing.

Lima di antaranya di Desa Galagamba dan tiga calon kuwu lainnya di Desa Gintung Kidul. Berikut inilah penjelasan para pemenangnya.

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x