Kabar Gembira Bagi Semua Guru dan Siswa di Seluruh Indonesia dari Presiden RI Jokowi

- 19 Mei 2022, 07:30 WIB
Kabar Gembira Bagi Semua Guru dan Siswa di Seluruh Indonesia dari Presiden RI Jokowi
Kabar Gembira Bagi Semua Guru dan Siswa di Seluruh Indonesia dari Presiden RI Jokowi /Tangkap layar kanal YouTube/Sekretarian Presiden

“Namun untuk kegiatan di ruangan tertutup dan transportasi umum tetap harus menggunakan masker. Bagi masyarakat yang masuk kategori rentan, lansia, atau memiliki penyakit, tetap disarankan untuk memakai masker saat beraktivitas baik di dalam atau di luar ruangan”, ucap presiden Jokowi

Setidaknya ini menjadi babak baru bagi masyarakat Indonesia serta para guru dan siswa sekolah, dalam beraktivitas di sekolah yang terbuka boleh untuk tidak menggunakan masker.

Baca Juga: Ustadzah Halimah Alaydrus Jelaskan Cara Bertakwa Kepada Allah SWT

Namun dalam keadaan ruangan tertutup dan padat orang tetap dianjurkan memakai masker. Hal ini tidak lain demi menjaga kesehatan masyarakat Indonesia.

“Tidak ketinggalan, bagi masyarakat yang sedang dalam keadaan demam, batuk, dan pilek juga tetap dianjurkan memakai masker dalam beraktivitas setiap hari, baik di ruangan terbuka ataupun tertutup”, ucap presiden Jokowi

Para guru juga harus mengimbau kepada semua siswa yang dalam keadaan demam, batuk, dan pilek harus tetap memakai masker demi menuju ke fase berikutnya yang lebih sehat lagi.

Baca Juga: Kronologi Wanda Hamidah Lakukan Perusakan Rumah Mantan Suami, Berujung Dilaporkan

Dan semuanya bisa hidup kembali normal dalam menjalankan segala aktivitas. Kabar gembira seperti ini jangan kemudian tidak diperhatikan, sebab akan membahayakan diri kita sendiri karena teledor dalam menjalankan anjuran pemerintah.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Youtube Guru Abad 21


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x