Kilas Matchday 2 Grup G Piala Dunia 2022: Brazil tanpa Neymar, Swiss Coba Rebut Kemenangan

- 28 November 2022, 22:27 WIB
Kilas Matchday 2 Grup G Piala Dunia 2022: Brazil tanpa Neymar, Swiss Coba Rebut Kemenangan
Kilas Matchday 2 Grup G Piala Dunia 2022: Brazil tanpa Neymar, Swiss Coba Rebut Kemenangan /Tangkap Layar YouTube @DiaryOlahraga/

Baca Juga: Hasil Matchday 2 Grup E Piala Dunia 2022 Qatar: Imbang dengan Spanyol, Kans Jerman Kembali Lebar

Brazil tak terkalahkan selama kualifikasi Piala Dunia Qatar, sudah lima kali menjuarai Piala Dunia dan favorit menjuarai Piala Dunia yang keenamnya.

Swiss lolos ke babak knockout dalam tiga dari empat Piala Dunia terakhirnya pada 2006, 2014 dan 2018, tetapi tersingkir pada fase grup pada 2010.

Brazil selalu tampil dalam putaran final Piala Dunia sejak 1930 tetapi belum pernah mencapai final sejak menjuarai Piala Dunia 2002.

Baca Juga: 14 Kota Domisili Bisa Dapatkan Pinjaman Mudah, Limit hingga 10 Juta Rupiah, Majalengka Masuk Daftar?

Swiss tidak terkalahkan selama babak kualifikasi dengan memuncaki grup yang di dalamnya terdapat juara Eropa, Italia.***

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x