Francesco Bagnaia Raih Juara Dunia MotoGP 2022 Meski Finish Ke-9 Pada Balapan MotoGP Valencia

- 6 November 2022, 21:29 WIB
Finish di posisi ke-9, Francesco Bagnaia sukses raih gelar juara dunia MotoGP 2022
Finish di posisi ke-9, Francesco Bagnaia sukses raih gelar juara dunia MotoGP 2022 /Tangkapan layar Twitter/@motogp

Baca Juga: Suka Nonton Konser? Berikut Tips Nonton Konser Nyaman, Aman, dan Selamat

Tidak hanya Marc Marquez, nasib sial juga dialami oleh Aleix Espargaro yang juga mengamai crash. Ia akhirnya dipastikan gagal finis di 3 besar pada klasemen akhir MotoGP 2022.

Saat balapan MotoGP Valencia 2022 menyisakan 4 lap lagi, crash dialami oleh Jack Miller yang terjatuh di tikungan 11 Sirkuit Ricardo Tomo.

Posisi ke-3 balapan MotoGP Valencia 2022 pun diambil alih oleh Brad Binder dan Fabio Quartararo di posiis ke-4.

Baca Juga: Berikut Cara Pembubuhan e-Materai di Berkas Pendaftaran Seleksi PPPK 2022

Sementara itu, Francesco Bagnaia terccer ke urutan ke-8 dalam balapan MotoGP Valencia 2022 ini.

Saat itu, Francesco Bagnaia nampak berusaha menjaga langkahnya agar tetap ada di 14 besar.

Upaya tersebut bukan tanpa sebab. Pasalnya, Francesco Bagnaia berada di posisi ke 14 besar sudah cukup membawanya menjadi juara dunia MotoGP musim ini.

Baca Juga: 5 Golongan Penerima BLT PKH Tahap 4, Cek dan Simak di Bawah Ini!

Hingga balapan MotoGP Valencia 2022 berakhir, Alex Rins keluar sebagai peraih podium pertama disusul Brad Binder di posisi kedua dan Jorge Martin di Posisi ketiga.

Halaman:

Editor: Sofhal Adnan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x