TENSI PANAS! Persib Bandung Dipaksa Menyerah Lawan Bali United

- 23 Agustus 2022, 18:07 WIB
Pesepak bola Persib Bandung Ciro Alves (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Bali United Jajang Mulyana (kiri) pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, Selasa 23 Agustus 2022.
Pesepak bola Persib Bandung Ciro Alves (kanan) berebut bola dengan pesepak bola Bali United Jajang Mulyana (kiri) pada pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Jawa Barat, Selasa 23 Agustus 2022. /Antara/Raisan Al Farisi/ANTARA FOTO

Kejadian yang menimpa Nadeo itu membuat laga super Big Match antara Persib Bandung vs Bali United ini semakin memanas.

Dengan demikian, Persib Bandung tertinggal 0-2 atas Bali United di babak pertama super big match Liga 1.

Memasuki babak kedua, Persib Bandung yang unggul jumlah pemain masih kesulitan menghadapi Bali United di awal babak kedua lanjutan BRI Liga 1 ini.

Baca Juga: KETAHUI Penyebab Warna Ikan Mas Koki Pudar, Berikut Cara Mengatasinya

Malah ancaman kembali diterima Persib Bandung melalui pemain Bali United Privat Mbarga. Pada menit ke-50 itu, tembakannya masih melebar ke gawang Persib Bandung.

Pada menit ke-56, Frets Butuan masuk. Dia langsung menembakkan percobaan, namun masih menyamping jauh ke gawang Bali United.

Harapan datang di tubuh Persib Bandung. Pada menit ke-61 mendapat hadiah penalti bagi Persib Bandung. Semenit kemudian David da Silva sebagai eksekutor sukses memperkecil ketertinggalan.

Dengan gol tersebut, Persib Bandung memperkecil ketinggalan dengan skor 1-2 dari Bali United.

Memasuki menit ke-64, Ciro Alves mencoba membangun serangan, namun sepakan kerasnya masih ditepis oleh Muhammad Ridho.

Baca Juga: Perjalanan Karir Luis Milla dan Jadwal Lengkap Persib Bandung, Laga Pembuktian Lawan Bali United

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah