Tanpa Egy dan Evan Dimas, Timnas Indonesia Kedatangan 3 Nama Beken di Kualifikasi Piala Asia 2023

- 3 Juni 2022, 14:10 WIB
Daftar Lengkap Skuad Timnas Indonesia Kualifikasi Piala Asia, Persib Bandung Kirim 3 Nama, Bali United Berapa?
Daftar Lengkap Skuad Timnas Indonesia Kualifikasi Piala Asia, Persib Bandung Kirim 3 Nama, Bali United Berapa? /instagram.com/@pssi/

PORTAL MAJALENGKA – Timnas Indonesia telah mengumumkan daftar 23 pemain yang dipanggil untuk menghadapi laga kualifikasi Piala Asia 2023.

Laga kualifikasi akan dimulai pada hari Rabu, 8 Juni 2022 mendatang.

Pada babak kualifikasi Piala Asia 2023 Terdapat 24 tim negara peserta yang akan terbagi ke dalam 6 grup.

Baca Juga: RESMI! 23 Skuad Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023, Trio Persib Masih Jadi Andalan

Masing-masing grupnya akan diisi oleh 4 tim di mana timnas Indonesia tergabung ke dalam grup A.

Timnas Indonesia selanjutnya akan bersaing di grup A kualifikasi Piala Asia 2023 bersama Yordania, Nepal, dan Kuwait yang menjadi tuan rumah grup.

Berbeda dari helatan sebelumnya, babak kualifikasi Piala Asia kali ini akan berlangsung secara terpusat di mana timnas Indonesia dan tim lainnya hanya akan memainkan 3 pertandingan.

Baca Juga: Kampung Setan dan Pasukan Prabu Siliwangi di Gunung Salak, Cerita Masyarakat Setempat

Yordania yang menduduki peringkat ke-91 pada klasemen FIFA akan menjadi lawan terberat bagi timnas Indonesia, disusul tuan rumah Kuwait yang tentu tidak boleh dianggap remeh meski sedang menempati posisi ke-146.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x