CONTOH TEKS KULTUM untuk Pelajar atau Santriwan-Santriwati yang Mudah Dihafal

- 5 Juli 2023, 23:16 WIB
CONTOH TEKS KULTUM untuk Pelajar atau Santriwan-Santriwati yang Mudah Dihafal
CONTOH TEKS KULTUM untuk Pelajar atau Santriwan-Santriwati yang Mudah Dihafal /Pexels/Gezer Amorim

PORTAL MAJALENGKA - Kuliah tujuh menit atau kultum merupakan akronim sekaligus istilah yang digunakan untuk pidato atau ceramah singkat keagamaan. Sering juga istilah ini digunakan pada saat latihan ceramah.

Berikut ini Portal Majalengka - Pikiran Rakyat sajikan contoh teks kultum, yang bisa digunakan untuk para santriwan-santriwati belajar pidato atau ceramah yang sangat mudah dihafal.

Assalamu 'alaykum warahmatullahi wabarokatuh,

Baca Juga: Ponpes Modern Ar Rahmat Majalengka Sambut Ratusan Santri Baru 2023, Suasana Haru Iringi Perpisahan

Alhamdulillahirobbil 'alamin,
Wabihi nasta'inu 'ala umuriddunya waddin,
Washolatu wassalamu 'ala asrofil anbiyai wal mursalin, Wa 'ala alihi wa shohbihi ajma'in,
Amma ba'du.

Yang saya muliakan, pengasuh Pondok Pesantren ......
Yang saya hormati, seluruh jajaran pengurus Pondok Pesantren .....
Dan tidak ketinggalan pula, yang saya cintai semua sahabat-sahabat terbaik yang hadir saat ini.

Sebelum menyampaikan materi, izinkan saya untuk membacakan sebuah pantun untuk semuanya, boleh? ....... (pasti dijawab boleh, oleh yang hadir).

Baca Juga: Agar Tak Ada yang Tertinggal: Investasi dalam Pembelajaran yang Inklusif bagi Kaum Muda

Dan tolong, pada saat saya bacakan pantun, sahabat-sahabat semua nanti bilang "cakep" ya....

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x