Ide Takjil Bubur Kacang Hijau, Sederhana Tapi Bikin Ketagihan, Begini Resep dan Cara Membuatnya

- 23 Maret 2023, 16:15 WIB
Bubur kacang hijau untuk takjil dijamin bikin ketagihan.
Bubur kacang hijau untuk takjil dijamin bikin ketagihan. /Tangkapan layar Youtube Resep Erlita/

5. Setelah 30 menit tuangkan dua ruas jahe yang diiris tipis, dua helai daun pandan, dan 250 gram gula pasir

6. Aduk hingga rata kemudian tutup kembali dan masak selama 7 menit

7. Setelah 7 menit kecilkan api dan masukan ½ sdt garam, 4 sdm tepung tapioka yang sudah dicampur air 200 ml

8. Biarkan sebentar sampai meletup-letup

Baca Juga: Tradisi Bubur Sura di Bantarwaru Majalengka, Masak Bersama dan Dibagikan ke Semua Warga

Berikut cara membuat kuah santan:

1. Tuangkan 2 sct santan kara, ½ sdt garam, dua helai daun pandan di dalam air 1000 ml

2. Didihkan sebentar

3. Setelah mendidih angkat dan siap disajikan dengan bubur kacang hijau

Sangat mudah dan cocok untuk menu takjil di bulan Ramadhan. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x