Joko Tingkir Pendiri Kerajaan Mataram? Inilah Kisah Perjalanan Mataram yang Sekarang Menjadi Yogyakarta

- 12 Oktober 2022, 23:00 WIB
Ilustrasi Joko Tingkir yang dinilai berperan dalam berdirinya Kerajaan Mataram.
Ilustrasi Joko Tingkir yang dinilai berperan dalam berdirinya Kerajaan Mataram. /Tangkapan layar/Youtube Kisah Lintas Dimensi

Setelah Ki Gede Pemanahan wafat, maka beliau digantikan oleh putranya bergelar Senapati Ingalaga. Di bawah kepemimpinan Senapati Ingalaga, desa kecil yang didirikan Ki Gede Pamenahan semakin luas dan makmur.

Di sisi lain, kerajaan Pajang yang ditinggal Sultan Hadiwijaya mengalami konflik perebutan tahta. Sang putra mahkota bernama pangeran Benawa disingkirkan oleh Arya Pangiri.

Baca Juga: Saling Lempar Tanggung Jawab Tragedi Kanjuruhan, Mahfud MD Sebut Liga Indonesia Kacau

Singkat cerita, Arya Pangiri berhasil dikalahkan oleh Senapati Ingalaga dan tahta kembali diberikan kepada putra Sultan Hadiwijaya yaitu pangeran Benawa. Tidak lama kemudian, pangeran Benawa wafat dan tahta diberikan kepada Senapati Ingalaga.

Saat itu lah Senapati Ingalaga menjadi raja pertama dari kerajaan Mataram Islam. Sebuah wilayah yang diberikan oleh Sultan Hadiwijaya kepada ayahnya sebagai bentuk apresiasi. *

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: Atlas Sejarah Indonesia Masa Islam


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x