Pesan Habib Luthfi bin Yahya Wali Allah Mengenang Jasa-jasa Mbah Maimoen Zubair

- 5 Agustus 2022, 10:45 WIB
Pesan Habib Luthfi bin Yahya Wali Allah Mengenang Jasa Jasa Mbah Maimoen Zubair
Pesan Habib Luthfi bin Yahya Wali Allah Mengenang Jasa Jasa Mbah Maimoen Zubair /facebook/darul hasyimi yogya

PORTAL MAJALENGKA - Habib Luthfi bin Yahya adalah seorang ulama besar yang diakui masyarakat Indonesia maupun dunia.

Habib Luthfi bin Yahya ulama karismatik yang diyakini masyarakat mempunyai Karomah para Wali Allah.

Pada acara Tahlil dan doa 40 hari wafatnya Mbah Maimun Zubair hadir sejumlah ulama terkemuka diantaranya Habib Luthfi bin Yahya Pekalongan.

Baca Juga: Dikaitkan dengan Tim K League 1 Jeonbuk Hyundai Motors, Asnawi Pilih Hormati Kontrak dengan Ansan Greeners

Kehadiran Habib Luthfi bin Yahya, di sarang langsung diminta keluarga untuk memberikan tausiyah kepada tamu dan para santri. Dilansir portal Majalengka dari kanal YouTube pecinta para wali.

Habib Luthfi bin Yahya, merasa kehilangan sosok yang untuk sementara waktu, sulit untuk mencari penggantinya.

Habib Luthfi bin Yahya juga mengimbau di peringatan 40 harinya Mbah Mun, bukan sekedar kita tahlil dengan bekal 40 hari atau 100 hari.

Baca Juga: Kesaktian Raja Mataram Islam, Sultan Agung Menikah dengan Ratu Kidul

Tapi harus bisa membawa ajaran Mbah Moen, kedepan untuk menghadapi tantangan dan perkembangan zaman.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube Pecinta Para Wali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x