5 Kiai Paling Sakti di Tanah Jawa, Bisa Menyemburkan Api Bahkan Dibom 8 Kali Tidak Mati: Karomah para Wali

- 11 Juli 2022, 13:30 WIB
Ilustrasi wali Allah.
Ilustrasi wali Allah. /Pixabay/TamalRoy

Gus Dur adalah Presiden ke-4 Negara Indonesia. Beliau merupakan kyai NU termasyhur di Nusantara ini bahkan sampai ke luar negeri.

Sebagai salah satu Kiai paling sakti di tanah Jawa, Gus Dur disebut-sebut memiliki karomah salah satunya diceritakan Khoirul sopir pribadi Gus Dur.

Suatu ketika ia sedang berada di Majenang, Cilacap saat mengantar Gus Dur dan beberapa orang anggota rombongan dalam dua mobil.

Baca Juga: Karomah Wali, KH Kholil Bangkalan Mampu Terbang ke Mekkah Secepat Kilat Hanya dengan Daun Keroco

Saat itu sudah 12.00 siang dan Gus Dur mengajak pulang karena di rumah ada tamu yang harus ditemuinya pada jam 13.00.

Iapun segera putar arah dan mobil rombongan di belakang mengikutinya dibelakang karena sudah ada janji, akhirnya Ia ngebut, tetapi tak yakin bisa segera sampai di Ciganjur, tempat tinggal Gus Dur waktu itu.

Ia berpikiran paling-paling bisa sampai di Jakarta pukul 15.00 atau 16.00, mengingat jaraknya yang sangat jauh dan rute yang harus dilalui masih sangat jauh, karena harus melewati kawasan puncak yang jalannya kecil berliku-liku dan naik turun.

Apalagi saat itu belum ada Tol Cipularang, Ia pun tetap menggeber mobilnya secepat yang bisa ia lakukan. Mobil rembongan satunya di belakang tidak kelihatan tampaknya sudah jauh ketinggalan.

Baca Juga: Begini Kondisi Charly Artis Cirebon Usai Alami Kecelakaan di Tol Padalarang

Singkat cerita sampailah mobil itu di rumah Gus Dur dan ia merasa lega selamat sampai di rumah. Ia menengok jam tangannya, angka yang masih diingatnya Sampai sekarang 13.12 WIB Jakarta-Cilacap hanya ditempuh dalam waktu satu jam lebih sedikit.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Youtube Jejak Para Wali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah