Simpel! Menu Pindang Bandeng Cocok untuk Disantap Saat Tahun Baru Imlek 2573 Kongzili, Begini Cara Membuatnya

- 30 Januari 2022, 20:10 WIB
Kreasi Menu Ikan Bandeng yang bisa disajikan saat perayaan malam tahun baru Imlek Kongzili.
Kreasi Menu Ikan Bandeng yang bisa disajikan saat perayaan malam tahun baru Imlek Kongzili. /KarawangPost/Instagram @dapoerdindin

PORTAL MAJALENGKA – Merayakan Tahun Baru Imlek 2573 Kongzili adalah momentum spesial. Sebab, akan banyak harapan yang bisa dipanjatkan demi Indonesia lebih baik lagi.

Meski ada imbauan dan anjuran agar perayaan Tahun Baru Imlek 2573 Kongzili dilakukan secara sederhana, akibat pandemi Covid-19 yang belum reda.

Namun, bagi keluarga inti dalam komunitas masyarakat Tionghoa, Tahun Baru Imlek adalah wahana untuk mereka berkumpul dan bersilaturahmi.

Tentu saja, menyambut para sanak keluarga, hambar rasanya jika tidak ditemani dengan sajian-sajian makanan khas Tahun Baru Imlek.

Baca Juga: Rayakan Tahun Baru Imlek 2573 Kongzili dengan Menyantap Kue Keranjang Goreng, Berikut Resep dan Cara Buatnya

Tidak hanya kue keranjang, menyantap ikan adalah menu wajib yang biasa dilakukan masyarakat Tionghoa saat merayakan Tahun Baru Imlek.

Ikan menjadi simbol rezeki dalam budaya masyarakat Tionghoa. Sehingga, jika ingin mendapatkan keberuntungan, maka wajib hukumnya makan ikan saat Tahun Baru Imlek.

Jenis ikan yang biasa disantap saat malam tahun baru Imlek Kongzili adalah ikan Bandeng. Ikan ini memiliki makna keberuntungan. Masyarakat Tionghoa biasanya mengolah ikan tersebut menjadi menu Pindang Bandeng.

Baca Juga: 7 Tempat Wisata Cirebon dan Sekitarnya yang Kekinian dan Instagramable, Cocok untuk Healing

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x