STOP ! Kebiasaan Ini Merusak Kesehatan

- 1 Desember 2021, 09:00 WIB
STOP ! Kebiasaan Ini Merusak Kesehatan/ Pexels.com
STOP ! Kebiasaan Ini Merusak Kesehatan/ Pexels.com /

PORTAL MAJALENGKA - Dalam menjalani kehidupan kita sering menggunakan pola teratur yang disebut kebiasaan.

Namun tahukah Anda, sejumlah kebiasaan justru dapat merugikan kesehatan, kalau bukan sekarang bisa nanti ketika umur makin bertambah.

Misalnya kebiasaan telat makan. Di usia muda ketika tubuh sedang kuat-kuatnya, pola yang dianggap biasa itu memang tidak terasa mempengaruhi kesehatan.

Baca Juga: Manfaat Jamur untuk Kesehatan Tubuh, Simak Baik Baik

Namun seiring penambahan usia, barulah kebiasaan tersebut terbukti menyebabkan beberapa gangguan kesehatan, atau bahkan gangguan fungsi tubuh.

Beberapa kebiasaan di bawah ini perlu Anda waspadai, kalau perlu segera dikoreksi, karena dapat menimbulkan dampak buruk terhadap kesehatan.

Baca Juga: Resep Ayam Jamur Masak Paprika, Super Lezat dan Mudah Dibikin

1. Tidak segera minum saat haus

Tubuh membutuhkan cairan yang terjaga. Kekurangan cairan dapat menimbulkan masalah hidrasi.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: pmjnews.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah