Menanggapi Video Dirinya Disawer Saat Mengaji Viral, Begini Pengakuan Nadia Hawasyi

- 6 Januari 2023, 07:30 WIB
Tulisan Ustadzah Nadia Hawasyi yang dikirim kepada Ustadz Hilmi Firdaus
Tulisan Ustadzah Nadia Hawasyi yang dikirim kepada Ustadz Hilmi Firdaus /Tangkapan Layar/Twitter @Hilmi28

Menurutnya panitia acara tersebut salah, karena tidak menghormatinya sebagai pembaca Al-Qur’an karena diperlakukan seperti itu.

Mengutip nu.or.id, Nadia mengaku perlakuan tersebut bukan yang pertama kalinya terjadi saat menghadiri Peringatan Hari Besar Islam (PHBI) sebagai Qori’ah.

Baca Juga: Pengurus Partai Ummat Kota Cirebon Datangi Bawaslu, Klarifikasi Terkait Pengibaran Bendera Partai di Masjid

Nadia juga mengungkapkan, hal serupa tidak terjadi pada dirinya sendiri, kebiasaan buruk (nyawer) sering terjadi pada Oori dan Qori’ah lainnya.

“sebetulnya hal seperti ini bukan hanya terjadi sama saya, tapi banyak qari/qariah lain yang lagi ngaji disawer seperti itu, apalagi di daerah Banten menurut saya sudah menjadi hal yang lumrah bagi masyarakat Banten sawer qori, tapi mungkin tidak diviralkan videonya seperti saya,” ungkapnya.

Baca Juga: SEGERA Daftar, Kemenag Buka Seleksi Petugas Haji 2023

Hal serupa terjadi pada seorang Oori’ah yang belum diketahui namanya, saat sedang melantunkan ayat suci Al-Qur’an, ada seorang pria mengalungkan uang dikepalanya bahkan sampai menutupi mata Qori’ah tersebut, videonya bisa ditonton pada Youtube Al-Mumtaz Official.***

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Instagram @hilmi28 Youtube Al-Mumtaz Official


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x