KUPAS TUNTAS Pakan dan Perawatan Ikan Channa

- 8 April 2023, 08:00 WIB
KUPAS TUNTAS Perihal Pakan Kaitan Perawatan Ikan Channa
KUPAS TUNTAS Perihal Pakan Kaitan Perawatan Ikan Channa /

Umumnya jenis ikan karnivora juga memerlukan pakan yang mengandung asam lemak omega 3 dan omega 6.

Baca Juga: 4,4 Juta KPM di Jawa Barat Bakal Terima Bantuan Beras 10 Kg

Ikan Channa membutuhkan pakan yang mengandung protein tinggi untuk mendukung pertumbuhan dan perkembangan tubuhnya.

Pakan untuk ikan Channa sebaiknya yang mengandung protein sekitar 40-60% dari total berat pakan.

Kendati demikian kebutuhan protein pada masing-masing ikan channa dapat bervariasi tergantung pada fase pertumbuhan dari ikan tersebut.

Baca Juga: MANTAP, Memakmurkan Tempat Ibadah Jadi Program Unggulan Kapolres Baru Majalengka

Porsi ikan Channa yang lebih besar dan sudah dewasa mungkin membutuhkan kandungan protein yang lebih rendah dibanding ikan Channa yang masih muda.

Maklum ikan Channa muda sedang dalam fase pertumbuhan, mereka lebih aktif sehingga memerlukan kandungan protein yang lebih tinggi dalam pakannya.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x