KAROMAH SAKTI Sunan Gunung Jati, Hingga Ajaran Islam Berkembang di Jawa Barat

- 15 September 2022, 10:00 WIB
Ilustrasi Sunan Gunung Jati, salah satu Walisongo.
Ilustrasi Sunan Gunung Jati, salah satu Walisongo. /Tangkap layar YouTube.com/Delta Buana

PORTAL MAJALENGKA - Sunan Gunung Jati Merupakan salah satu anggota Walisongo yang menyebarkan Islam di tanah Jawa bagian barat.

Sunan Gunung Jati tinggal di salah satu daerah di Cirebon, Jawa Barat, untuk mendakwahkan ajaran agama Islam di sana.

Dalam menyebarkan ajaran Islam di tanah Cirebon, Sunan Gunung Jati sangat menjunjung tinggi metode akhlakul karimah dan sopan santun serta sangat ramah.

Baca Juga: Abu Nawas Membayar Pemilik Kedai dengan Bunyi Uang Keping

Alhlakul Karimah sangat dijunjung tinggi oleh Sunan Gunung Jati dalam menyebarkan agama islam di tatar pasundan.

Tatar Pasundan sendiri atau Jawa bagian barat dulunya para penduduknya banyak yang menganut ajaran hindu budha dan juga ajaran sunda wiwitan.

Selain itu, dalam menjalankan dakwahnya, Sunan Gunung Jati juga memiliki banyak karomah, layaknya seperti wali wali Allah lainnya.

Baca Juga: Ramai Disebut Hacker Bjorka, Pemuda Asal Cirebon Ini Gemetaran dan Tidak Bisa Tidur, Begini Klarifikasinya

Karomah Sunan Gunung Jati semuanya bisa dibilang di luar nalar manusia biasa. Beberapa karomahnya belum banyak diketahui masyarakat luas.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x