NETIZEN PROTES Timnas Indonesia Gagal Ikut Piala AFF U-23, Semestinya Ada Plan A, B, C dan D

- 11 Februari 2022, 12:00 WIB
NETIZEN PROTES Timnas Indonesia Gagal Ikut Piala AFF U-23, Sang Juara Bertahan Terkurung Dalam Sangkar
NETIZEN PROTES Timnas Indonesia Gagal Ikut Piala AFF U-23, Sang Juara Bertahan Terkurung Dalam Sangkar /

PORTAL MAJALENGKA- Timnas Indonesia dikabarkan secara resmi mengundurkan diri dari Piala AFF U-23 yang digelar di Kamboja.

Dikutip Portal Majalengka dari Akun Twitter PSSI bahwa Tim Nasional (Timnas) Indonesia dipastikan batal mengikuti ajang Piala AFF U-23.

Saat ini Timnas Indonesia sebagai juara bertahan Piala AFF U-23 sebelumnya. Batalnya Timnas Indonesia seperti burung yang berada di dalam sangkar.

Baca Juga: RESMI Timnas Indonesia Batal Ikut Piala AFF U-23, Badai Covid-19 Omicron Tak Bisa Dibendung

Cuitan Pembatalan Timnas Indonesia ramai dibanjiri komentar Netizen.

"Tim U-23 batal mengikuti turnamen Piala AFF U-23 di Kamboja yang sedianya digelar pada 14-26 Februari 2022," cuitan akun PSSI, Jum'at 11 Februari 2022.

PSSI menjelaskan bahwa pembatalan ini disebabkan dua hal. Pertama ada tujuh pemain yang positif covid-19 dan 1 ofisial.

Baca Juga: Pembalap MotoGP 2022 yang Akan Berlaga di Tes Pramusim Mandalika Dinilai Hina Lombok, Ini Klarifikasi Warganet

"Selain itu ada empat pemain yang menunggu masa inkubasi karena satu kamar dengan mereka yang terpapar covid-19. Kemudian ada tiga pemain yang mengalami cedera, yakni Gunansar Mandowen, Ramai Rumakiek, dan Muhammad Iqbal," lanjutnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: Twitter PSSI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x