Simak Fakta Unik Sirkuit Mandalika yang Akan Menggelar Tes Pramusim MotoGP 2022 Hari Ini

- 11 Februari 2022, 08:45 WIB
Berikut jadwal tes pramusim para pembalap MotoGP di sirkuit Mandalika Lombok akan dilaksanakan dalam waktu 3 hari.
Berikut jadwal tes pramusim para pembalap MotoGP di sirkuit Mandalika Lombok akan dilaksanakan dalam waktu 3 hari. /Instagram @bastia23/

Hal itu dibuktikan dengan sekeliling Sirkuit Mandalika yang terdapat beberapa wisata yang memanjakan mata. Di antaranya Bukit Merese, Pantai Tanjung Aan, Pantai Seger, Pantai Kuta Mandalika, Pantai Gerupuk, hingga Desa Adat Sade dan Desa Adat Ende.

Tentu saja, hal ini membuat Sirkuit Mandalika memiliki keistimewaan di hati para pembalap yang akan melakoni laga MotoGP 2022.

Baca Juga: Chord Gitar Lagu Bila Nanti Oleh Nabila Maharani, Kisah Pengkhianatan Cinta

6. Sirkuit konsep jalan raya pada kalender MotoGP 2022

Sirkuit dengan konsep jalan raya sebenarnya sudah dilakukan pada ajang balap Formula 1, seperti pada sirkuit Monako dan Marina Bay Singapura.

Tercatat bahwa Sirkuit Mandalika merupakan satu-satunya dari 21 sirkuit yang dijadwalkan menggelar MotoGP 2022 yang menggunakan konsep jalan raya atau street circuit.

Baca Juga: Hati-hati, Berikut Penyebab Kepala Pusing dan Mual Berbarengan Menurut dr Saddam Ismail

Tidak cukup di situ, Sirkuit Mandalika Lombok juga dinilai sirkuit jalan raya paling aman. Hal itu seperti yang dikatakan oleh pihak ITDC dan MGPA.

Memang, dalam sejarah MotoGP pernah menggunakan konsep jalan raya pada tahun 1979 yang diselenggarakan di Sirkuit Karlskoga Motorstadion Swedia dan San Carlos Circuit Venezuela.

7. Dibangun dengan singkat

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x