Gempa Bumi Magnitudo 3,6 Guncang Wilayah Kabupaten Luwu Timur

- 25 Juni 2024, 19:46 WIB
Ilustrasi.  Gempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 3,6 mengguncang wilayah Kabupaten Luwu Timur,
Ilustrasi. Gempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 3,6 mengguncang wilayah Kabupaten Luwu Timur, /BMKG

PORTAL MAJALENGKA  - Gempa bumi berkekuatan magnitudo (M) 3,6 mengguncang wilayah Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, Selasa 25 juni 2024.

Gempa bumi tersebut terjadi pada pukul 18:12 WIB.

Berdasarkan informasi dari akun Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) lokasi gempa pada koordinat 2.31 lintang selatan. Atau 120.88 bujur timur.

Baca Juga: Erick Thohir Gantikan STY Hadiri Drawing Babak Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026, Kemana Sang Pelatih?

"Pusat gempa berada di darat 44 kilometer barat laut Luwu Timur, dengan kedalaman 10 kilometer. Dan tidak berpotensi tsunami," tulis keterangan BMKG.

BMKG dalam keterangannya juga menyebut informasi ini mengutamakan kecepatan.

Sehingga hasil pengolahan data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data.

Baca Juga: Antisipasi Agar Keluarga Selamat dari Bahaya Judi online, Lakukan 6 Langkah Islami Berikut

"Hingga saat ini belum ada informasi lebih lanjut. Terkait dampak gempa yang terjadi," tulisnya menambahkan. ***

Editor: Muhammad Ayus


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah