SASAKA DOMAS Tempat Paling Sakral di Baduy Dalam Banten, Penerus Keturunan Prabu Siliwangi

- 23 Mei 2022, 17:45 WIB
Kolase foto kiri Sasaka Domas, situs penting dan sakral kepercayaan Sunda Wiwitan yang merupakan tempat yang dianggap Suku Baduy diturunkannya nabi Adam. Foto kanan Suku Baduy  melangsungkan acara Seba Baduy.
Kolase foto kiri Sasaka Domas, situs penting dan sakral kepercayaan Sunda Wiwitan yang merupakan tempat yang dianggap Suku Baduy diturunkannya nabi Adam. Foto kanan Suku Baduy melangsungkan acara Seba Baduy. /Tangkapan layar/mooibandoeng.com dan Instagram@rakacalm

PORTAL MAJALENGKA - Prabu Pucuk Umun putra Prabu Surosowan, adalah cucu dari Raja Pajajaran Prabu Siliwangi.

Sementara Pangeran Saba Kingkin putra dari Sunan Gunung Jati juga merupakan cucu dari Prabu Siliwangi.

Prabu Pucuk Umun dan Pangeran Saba Kingkin sama-sama keturunan Prabu Siliwangi. Namun keduanya harus bertarung lantaran perbedaan ajaran yang dianut.

Baca Juga: Mau Menikahi Gadis Cantik Suku Baduy Banten, Suku Asli Sunda Keturunan Prabu Siliwangi? Penuhi 6 Syarat Ini

Prabu Pucuk Umun bertahan dengan menganut ajaran nenek moyang yaitu Sunda Wiwitan atau Sanghyang. Pangeran Saba Kingking mendakwahkan ajaran Islam mengikuti ayahnya Sunan Gunung Jati.

Dari peperangan ini akhirnya Prabu Pucuk Umun lari ke pedalaman Banten bersama pasukannya, yang kini dikenal dengan nama Suku Baduy Dalam Banten.

Suku Baduy hingga kini berpegang teguh dengan adat budaya yang dimiliki. Berikut adat suku Baduy yang hingga kini masih terus dijaga dengan kejujuran oleh suku Baduy Dalam Banten.

Baca Juga: Terungkap! Inilah Rahasia Kedekatan Suku Baduy dengan Presiden Sukarno, Hormati Leluhur Prabu Siliwangi

1. Bepergian Harus Jalan Kaki

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah

Sumber: YouTube Wira Wiharja Tan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x