Ridwan Kamil: Masyarakat Jangan Terlalu Berekspektasi dalam 3-4 Tahun IKN akan Beres

- 15 Maret 2022, 08:45 WIB
Ridwan Kamil: Masyarakat Jangan Terlalu Berekspektasi dalam 3-4 Tahun IKN Akan Beres
Ridwan Kamil: Masyarakat Jangan Terlalu Berekspektasi dalam 3-4 Tahun IKN Akan Beres /Tangkapan Layar Kanal YouTube Sekretariat Presiden

PORTAL MAJALENGKA - Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil yang turut hadir dalam proses Penyatuan Tanah dan Air di titik nol IKN memberikan pandangan terhadap Kota Baru ini.

Ia mengatakan bahwa dalam sejarah pembangunan kota-kota berawal dari sebuah visi, dimana biasanya visi itu memakan waktu yang cukup lama paling tidak 100 tahun baru selesai, ada juga yang cukup 10 tahun.

"Kalau kita lihat sejarah kota-kota semuanya juga berawal dari sebuah visi. Visi itu ada yang beres dalam 10 tahun bahkan 100 tahun," ujar pria yang aktif di sosmed itu.

Baca Juga: PUBG Mobile Bakal Ada Sepeda, Simak Tanggal Updatenya

Ridwan Kamil juga menghimbau masyarakat agar tidak terlalu berekspektasi IKN akan selesai dengan cepat.

"Jadi butuh waktu, jadi masyarakat jangan terlalu ekspek dalam 3-4 tahun akan beres. Karna sejarah kota-kota di dunia gak begitu," ucap mantan Wali Kota Bandung saat di wawancari pada Senin, 14 Maret 2022, dilansir dari Chanel Youtub Skertariat Kepresidenan

Bukan hanya itu Ridwan Kamil juga memberikan pandangan kepada IKN, bahwa kesempatan menjadi kota terbaik dunia itu ada.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa 15 Maret 2022: Libra Keraguan Akan Mengacaukan Segalanya, Scorpio Masalah Kesehatan

Kriteria menjadi Kota terbaik dilihat dari sisi sitemnya, Smart Green, Zero Carbon dan sisi designe. Menurutnya karna yang terdesigne itu kota-kota swasta, sedangkan kota bikinan negara itu belum ada.

Halaman:

Editor: Andra Adyatama

Sumber: YouTube Sekretariat Presiden


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x