Update Kasus COVID-19 Indonesia 4.369 Orang Positif, Terbanyak di Jabar

- 4 Mei 2021, 21:19 WIB
Foto: Ilustrasi virus corona
Foto: Ilustrasi virus corona /Rianti S/pexels.com/ CDC

Disusul Riau (483), DKI Jakarta (416), Jawa Tengah (375), dan Jawa Timur (290).

Sedangkan untuk kasus sembuh COVID-19, penambahan terbanyak terdapat di Jawa Barat (1.385), disusul Jawa Tengah (668), DKI Jakarta (586), dan Riau (331).

Baca Juga: Ahli: Perketat Prokes 3M dan Hindari Mobilitas Kunci Tekan Laju COVID-19

Sementara itu, secara akumulatif, jumlah kasus positif COVID-19 paling banyak terdapat di DKI Jakarta (411.573), disusul Jawa Barat (284.835), Jawa Tengah (185.526), Jawa Timur (148.688), Kalimantan Timur (69.038), dan Sulawesi Selatan (61.558).

Data akumulatif juga menunjukkan jumlah kasus sembuh COVID-19 terbanyak di DKI Jakarta (397.918), disusul Jawa Barat (250.576), Jawa Tengah (167.379), Jawa Timur (136.199), Kalimantan Timur (65.804), dan Sulawesi Selatan (60.306).***

Halaman:

Editor: Muhammad Ayus

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah