KISAH CINTA SEGITIGA, Ratu Maha Cantik Harisbaya, Panembahan Ratu dan Geusan Ulun

- 26 Mei 2024, 17:14 WIB
Kisah Cinta Segitiga Ratu Cantik Harisbaya, Panembahan Ratu dan Geusan Ulun
Kisah Cinta Segitiga Ratu Cantik Harisbaya, Panembahan Ratu dan Geusan Ulun /Tangkapan Layar FB Sejarah Cirebon dan Umum

Perbuatan Sumedang ini kemudian ditanggapi oleh Cirebon meskipun waktu itu Cirebon kehilangan dukungan dari sekutunya Pajang. 

Perang selama 3 tahun dengan Cirebon bukannya semakin bagus, Sumedang justru makin terpuruk. 

Takut negerinya akan jatuh ke tangan Cirebon, maka Sumedang kemudian minta bantuan Mataram untuk melindunginya, waktu itu Pajang sudah dihabisi Mataram.

Berkat Mataram inilah, Cirebon mau menghentikan serbuan dan menerima perjanjian perdamaian dengan Sumedang. 

Selepas perjanjian perdamaian Harisbaya dan Geusan Ulun kemudian menikah secara resmi. 

Kelak dikemudian hari juga, Sumedang secara suka rela menggabungkan diri kedalam wilayah kekuasaan Mataram. Harisbaya wafat dan dimakamkan di Sumedang.***

 

Disclaimer: Sejarah memiliki banyak versi yang bisa dijadikan untuk memperkaya khazanah.

Halaman:

Editor: Rahman Prayitno Sodikin


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah