Doa Agar Diperkenankan Jadi Orang yang Bisa Mengelola Rezeki Harta atau Kekayaan, Insya Allah Mustajab

- 12 Mei 2023, 09:45 WIB
Doa Agar Diperkenankan Jadi Orang yang Bisa Mengelola Rezeki Harta atau Kekayaan, Insya Allah Mustajab
Doa Agar Diperkenankan Jadi Orang yang Bisa Mengelola Rezeki Harta atau Kekayaan, Insya Allah Mustajab /pexels.com

Baca Juga: Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Resmi Dibuka, Perhatikan Hal Berikut Sebelum Mendaftar

Dalam sebuah hadits, berikut ada doa yang Rasulullah SAW ajarkan agar diberi kesempatan oleh Allah SWT untuk bisa mengelola rezeki harta atau kekayaan.

وروي صاحب الفردوس عن أنس رضي عنه أن النبي صلى الله عليه وسلم قال: من قال يوم الجمعة أللهم أغنني بحلالك عن حرامك وأغنني بفضلك عمن سواك سبعين مرة لم تمر به جمعتان حتى يغنيه الله. وأصل الحديث أخرجه الآمام أحمد والترمذى انتهى من حاشية الآذكار لابن علان

Artinya: “Shohibul Firdaus (Pengarang Kitab Al Firdaus) telah meriwayatkan, dari Anas RA: Sesungguhnya Nabi SAW bersabda: Barangsiapa pada hari Jumat membaca doa (doa dibawah) sebanyak 70 kali.

Baca Juga: Rekrutmen Bersama BUMN 2023 Resmi Dibuka bagi Lulusan SMA Sederajat, D3, S1, dan S2, Ini Syarat Ketentuannya

Maka tidak akan lewat sampai 2 Jumat berikutnya, sehinnga Allah memberinya kekayaan. (HR Imam Ahmad dan At Tirmidzi min Khasyiyatil Adzkar Libni Allan).

Dari keterangan hadits di atas, terselip doa yang bisa diamalkan agar Allah berkenan memberi kepercayaan pada hamba-Nya dilimpahkan harta kekayaan, dengan lafadz, yang tertera sebagai berikut:

Halaman:

Editor: Husain Ali


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x