Mengingat Maulid Nabi, Melihat Rasulullah Muhammad SAW dari Sisi Manusia Biasa Tetap Istimewa dan Mengagumkan

- 8 Oktober 2022, 22:30 WIB
Selain sebagai Nabi, Rasulullah Muhammad SAW juga manusia biasa dengan segala keistimewaan yang mengagumkan.
Selain sebagai Nabi, Rasulullah Muhammad SAW juga manusia biasa dengan segala keistimewaan yang mengagumkan. /Twibbonize

PORTAL MAJALENGKA - Umat islam bergembira menyambut bulan Rabiul Awal atau bukan Maulid, karena dibulan inilah lahir Nabi Muhammad SAS sosok Rahmatan Lil ‘alamin.

Nabi Muhammad SAW merupakan satu-satunya manusia yang terpilih, karenanya umat islam di seluruh penjuru dunia menyambut maulid penuh khidmat.

Terkait Maulid Nabi Muhammad SAW dan keistimewaannya dijelaskan di surat Al Anbiya ayat 107 yang artinya, "dan Kami tidak mengutus engkau (Muhammad) melainkan untuk (menjadi) rahmat bagi seluruh alam."

Baca Juga: Bagaimana Cara Memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW yang Benar? Ketahui Larangannya

Keutamaan Nabi Muhammad serta keistimewaannya tidak perlu diragukan lagi. Sehingga umat islam menyambut  bulan Maulid sebagai bulan istimewa mengingat sosok mulia Nabi Muhammad SAW.

Selain seorang rasul dengan segala keagungan mukjizatnya, Nabi Muhammad SAW juga adalah sosok manusia biasa. Meski demikian sisi manusia biasanya Nabi Muhammad SAW tidaklah sama dengan manusia lainnya,. Beliau tetaplah istimewa dan mengagumkan.

Diantara keistimewaannya tersebut antara lain:

1. Nabi Muhammad SAW Tidak Memiliki Bayangan

Muhammad bin Yusuf as-Shalihi dalam kitabnya Subulul-Huda war-Rasyad yang mengutip pendapat Ibn Sab’ bahwa Rasulullah SAW tidak memiliki bayangan. Pasalnya, beliau adalah cahaya. dan cahaya tidak akan mengeluarkan bayangan terkena cahaya lainnya.

Halaman:

Editor: Ayi Abdullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x